Pages

Kamis, 22 November 2012

Boudewijn Zenden Menjadi Asisten Pelatih Di Chelsea

Setelah resmi menunjuk Rafael Benitez sebagai pelatih Chelsea menggantikan Roberto Di Matteo yang dipecat beberapa waktu yang lalu, kini kabarnya Benitez mengajak Boudewijn Zenden untuk menjadi asistennya di Chelsea.

Zenden adalah mantan pemain Chelsea pada kurun waktu 2001-2004. Kemudian pada 2004-2006 ia bergabung dengan Liverpool menjadi anak buah Benitez.

Bila benar Boudewijn Zenden menjadi asisten Benitez, maka ini merupakan pengalaman pertama mantan pemain Chelsea tersebut bekerja sama dengan Benitez, setelah dulu pernah menjadi anak buah Benitez di Liverpool.

0 komentar:

Posting Komentar

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Design Downloaded from Free Blogger Templates | free website templates | Free Vector Graphics | Web Design Resources.